Ribuan hari aku menunggumu
Jutaan lagu tercipta untukmu
Apakah kau akan terus begini
Masih adakah celah di hatimu
Yang masih bisa ku tuk singgahi
Cobalah aku kapan engkau mau
Reff:
Taukah lagu yang kau suka
Taukah bintang yang kau sapa
Taukah rumah yang kau tuju
Itu Aku
(2x)
Coba keluar di malam badai
Nyanyikan lagu yang kau suka
Maka kesejukan yang kau rasa
Coba keluar di terik siang
Ingatlah bintang yang kau sapa
Maka kehangatan yang kau rasa
Back to Reff (2x)
Percayalah itu aku.. (2x)
dududududu
dudududududududu
haa..
Itu Aku..
dududududu
dudududududududu
haa..
Itu Aku..
Back to Reff
Hey! Itu Aku.. Hey! (6x)
Jika Anda suka dengan lagu ini, belilah kaset/CD atau nada sambung pribadi (NSP/RBT)-nya untuk mendukung Sheila on 7 agar terus berkarya.
Klik +1 dan like bila artikel di atas bermanfaat :)


0 comments:
Post a Comment
[ Gunakan Kotak Komentar Popup untuk Berkomentar ]Dilarang keras meninggalkan komentar SPAM. Baca aturan di blog ini di sini. Pertanyaan yang mengandung pertanyaan yang berkaitan dengan artikel di atas akan saya balas. Terima kasih.